Mencoba Jadi Vegetarian, Pria Ini Jadi Berotot dan Tak Lagi Berjerawat
Posted by Junet on 29 Juli, 2017
No comments yet
This item was filled under [ Sehat & Cantik ]
Jadi vegetarian sering dianggap membatasi asupan protein, nutrisi penting untuk pembentukan otot. Seorang pria di Jerman membuktikan sebaliknya.